Universitas Muhammadiyah Berau (UMB) dengan bangga kembali membuka Pendaftaran Mahasiswa Baru (PMB) untuk Tahun Akademik 2025/2026. Sebagai perguruan tinggi terkemuka di Kabupaten Berau, UM Berau berkomitmen untuk mencetak lulusan yang kompeten, inovatif, dan siap menghadapi tantangan di era digital. Salah satu program studi unggulan yang ada di UM Berau adalah Bisnis Digital, yang dirancang khusus untuk membekali mahasiswa dengan keahlian di bidang teknologi, pemasaran digital, serta strategi bisnis modern. Program ini sangat relevan di tengah pesatnya perkembangan ekonomi digital, menjadikan lulusannya memiliki daya saing tinggi di dunia kerja.
Yuk, jadi bagian dari keluarga besar Program Studi Bisnis Digital Universitas Muhammadiyah Berau! Segera daftarkan diri Anda dan wujudkan impian bersama UMB!
Untuk informasi lebih lanjut terkait pendaftaran, Anda dapat menghubungi:
📞 0821-2888-8022